Umum
Pada halaman Pengaturan Umum memungkinkan admin untuk mengelola tampilan utama website, termasuk mengunggah ikon dan logo yang akan ditampilkan di seluruh halaman website.
Terdapat beberapa fitur yang tersedia:
1. Mengunggah & Mengubah Logo Website
- Admin dapat mengunggah logo sekolah/yayasan yang akan muncul di header atau halaman utama website.
- Logo bisa diperbarui kapan saja sesuai kebutuhan.
2. Mengunggah & Mengubah Ikon Website (Favicon)
- Admin bisa mengunggah favicon (ikon kecil yang muncul di tab browser).
- Favicon membantu identifikasi website saat dibuka di berbagai tab browser.
3. Menyesuaikan Tampilan Branding Website
- Dengan adanya fitur ini, sekolah/yayasan bisa menyesuaikan tampilan website agar lebih profesional dan sesuai identitas mereka.
Contoh halaman pengaturan umum:
Halaman Pengaturan Umum